Rangkaian Kegiatan HUT Ke-77 Kemerdekaan RI
Tema Peringatan HUT Ke-77 Kemerdekaan RI tahun 2022 adalah Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat. Tema dan Logo Kemerdekaan tahun 2022 sudah tersebar dan kita ketahui semua. Di balik ini adalah koordinasi dari Sekretariat Negara yang mengeluarkan Surat Edaran khusus mengenai latar belakang, makna hingga Pedoman Peringatan Kemerdekaan tahun 2022 ini. Terutama adalah acara resmi dalam rangkaian kegiatan HUT Ke-77 Kemerdekaan RI.
- Baca lebih lanjut tentang Rangkaian Kegiatan HUT Ke-77 Kemerdekaan RI
- Log in or register to post comments
Doa Upacara Bendera Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2021
Doa dalam rangka Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2021 merupakan roh dalam peringatan hari pahlawan. Doa-doa dibawah ini ada dalam Pedoman Pelaksanaan Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2021. Peringatan Hari Pahlawan adalah sebuah peringatan dan perayaan yang memang seharushnya khusyuk dan dipenuhi dengan suasana kebatinan untuk menghormati para pahlawan.
Juklak Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2021
Mencapai dan mempertahankan Kemerdekaan memang diperlukan keberanian dan disiplin, serta ridha dari Allah SWT. Upacara memperingati Hari Pahlawan juga hal yang harus dilakukan karena sudah menjadi acara kenegaraan dan diyakini sebagai tanda hormat serta penghargaan kepada Para Pahlawan dalam melahirkan bangsa Indonesia yang besar ini. Juklak Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2021 yang ada dalam Pedoman Peringatan Hari Pahlawan 2021 menjadi acuan agar dapat terlaksana secara tertib, bersama-sama dan tetap patuh pada protokol kesehatan.